Minggu, 04 Maret 2012

Karakteristik Proyek

Karakteristik merupakan persamaan kata dari karakter, watak, dan sifat. Karakteristik memiliki beberapa pengertian yaitu sebagai berikut:
  1. Suatu kualitas atau sifat yang tetap yang dapat dijadikan ciri untuk mengidentifikasikan seorang pribadi, suatu objek, suatu kejadian.
  2. Intergrasi sifat-sifat individual dalam bentuk suatu kesatuan.
  3. Kepribadian seeorang, dipertimbangkan dari titik pandangan etis atau moral.
 Jadi karakteristik memiliki arti yaitu suatu sifat yang khas yang dimiliki seseorang atau suatu objek.

Karakteristik Proyek
  1. Unik, Produk yang dihasilkan memiliki karakter yang unik atau berbeda setiap proyek.
  2. Sementara, memiliki fase awal dan akhir dalam setiap kegiatannya dalam suatu waktu tertentu yang memiliki batasan.
  3. Progressive Elaboraton, setiap proyek dapat di kembangkan dalam suatu kurun waktu tertentu dari beberapa konsep, gagasan dan strategi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar